Best Friend You Are My Everything [Fancy Feast]



Kadang ada  gembira

Kadang ada  suka

kadang ada ceria 

kadang ada rindu 

kadang ada sakit

Kadang ada luka ,dan 

Kau tetap selalu di hati

(Best Friend)


Memililiki teman sejati (best friend) adalah suatu keinginan dan sekarang menjadi suatu kebutuhan. Baik oleh kamu guys maupun juga para kalian ladies. Tak jarang teman sejati itu berasal dari sahabat sepermainan namun tak jarang dan tentu banyak sekali termasuk saya yang memiliki sahabat sejatinya adalah binatang peiharaan. Ya, namanya Kinkin. Kami merawatnya saat usianya masih di bawah 4 bulan. lucu sekali, apalagi kedua anak saya sangat senang bermain dengannya. Kultnya putih mulus, matanya separuh hijau separuh coklat. Hal yang unik menurutku dari kucing blasteran Persia dan Angora (katanya).


Tahukan temen semua, Bersahabat dengan binatang, apalagi kucing tentu sangatlah mudah. Banyak yang menerka  menilai kucing sebagai makhluk yang senanga  menyendiri dibandingkan yang lainnya semisal Anjng, Kelinci . Akan tetapi, kucing sebenarnya  juga senang dimanja dan bermanja. Oleh karena itu tak ada waktu khusus  seperti ulang tahun, valentine, ataupun hari untuk memeluk kucing. Kalau di rumah sih karena Kinkin sudah membesar (+1 tahun) menggendongnya lebih seru dibandingkan waktu masih kitten. Kedua anak sayapun gembira kalau ada kesempatan bermain dengannya, kalau bisa menggendongnya musti setiap hari agar semakin istimewa.


Pada saat menghadiri acaraFanci Feast di Jakarta, saya mendapatkan banyak sekali pengalaman berharga. dikuttip dari thedailymeal.com, Sebuah penelitian terbaru yang dilakukan oleh The Departent Of Animal  and  Rangeland Sciences at Oregon State University yang mengunkapkan bahwa  ketika dihadapkan pada empat stimulus  berupa interaksi  dengan manusia, mainan,makanan. dan stimulus aroma,  kucing ternyata lebih  memilih untuk berinteraksi sosial dengan manusia dibandingkan  dengan stimulus lainnya .


Kucing bisa mengingat kebaikan yang ditunjukan kepadanya dan  tentunya akan dengan hati untuk membalasnya. Karenanya, temen temen tak perlu ragu untuk  menunjukan rasa sayang kalian pada best friend satu ini.


Oh iya, Best friend kebiasaan memberi makan kucing kita ini jangan sekali-kali disepelekan ya! Soal kesehatannya terutama pemilihan makanannya.Untuk menjaga kondisi fisiknya,  mandikan  best friend kita ini 2 (dua) bulan sekali, gunting kukunya, rawat bulu lembutnya  dan lain sebagainya. Kalau soal makanan harus dibedakan antara makanan kering dan makanan basah. Jangan sekali kali menyajikan makanan basah dan kering itu dicampurkan lalu diberikan kepada sahabat tercinta ini.

Resep Rahasia

Resep yang dihasilkan  dari kecintaan terhadap kesempurnaan cita raa selama lebih dari 30 tahun, menawarkan rasa yang lezat  dan tekstur  yang sangat menarik, Fancy  feast telah menetapkan  standar Brand Gourmet pakan kucing sejak Tahun 1982.

Kualitas Tinggi Pada Setiap Detailnya

layaknya sebuah karya masterpiece yang diciptakan  dengan memperhatikan setiap detail, Fancy Feast yang memiliki keahlian dalam  memanjakan lidah kucing, memastikan  seluruh variannya dibuat  hanya dari bahan-bahan berkualitas  terbaik seperti seafood, daging ayam dan sapi asli yang disempurnakan  dengan menambahkan susu yang disukai kucing.

Sejak kapan Fancy Feast di Indonesia ?

Fancy Feast ada di Indonesia memiliki komitmen  untuk membantu pemilik kucing dalam menyajikan  makanan yang berkualitas dan bercita tinggi bagi sahabat tersayangnya, Fancy Feast hadir sebagai  satu-satunya produk  Cat Wet Food di dunia yang memiliki teknologi untuk menciptkan tekstur yang berbeda untuk memanjakan lidah kucing  layaknya sajian fine-dining terbaik.
1. Loaf : Tekstur lembut nan halus sesungguhnya yang meberikan  sensasi istimewa  di lidah kayaknya pate;
2. Grilled : Tekstur unik yang tercipta  dari potongan daging  yang dimasak  dengan proses slos cooked sehigga menghasilkan  kuah gravy  yang makin menyempurnakan  kelezatan.
3. Chunky : Menawarkan sensasi lembut pate yang dikombinasikan dengan potongan daging ayam dan kalkun yang menggugah selera.


Saat gathering blogger bareng Fancy Feast , didapatkan informasi  ada delapan pilihan rasa dari Fancy Feast yang dapat membantumu dalam menciptakan pengalaman fine-dining bagi sahabat tercinta setiap harinya.

1.Chunky
a. Chunky Chooped Grill Feast

2.Grilled
a. Grilled Turkey Feast in Gravy
b.Griled Tuna Feast in Gravy

3. Loaf
a.Kitten Tender Ocean Whitefish Feast
b. Classic Savory Salmon Feast
c.Classic Cod, Sole & Shrimp Feast
d.Classic Ocean Whitefish and Tuna  Feast
e. Classic Chicken Feast






Best Friend You Are My Everything [Fancy Feast] Best Friend You Are My Everything [Fancy Feast] Reviewed by Papi on June 08, 2017 Rating: 5

2 comments:

  1. senangnya kayama suka main sama kin2

    ReplyDelete
    Replies
    1. Kalau dah maen sama kucing kayama apalagi kanda bahagia banget nih.

      Delete

Powered by Blogger.